Headlines
Illust : Beberapa Analis Memprediksi Harga Bitcoin Mencapai $100K, Mungkinkan Terealisasi

Beberapa Analis Memprediksi Harga Bitcoin Mencapai $100K, Mungkinkah Terealisasi?

Setelah mengalami penurunan harga sebesar 50% dari puncaknya tahun lalu, Bitcoin (BTC) telah mulai melakukan pemulihan harga. Meskipun tengah mengalami penurunan sebesar 0.26% dalam 24 jam terakhir, BTC telah menyentuh harga $37.900 pada saat penulisan. Meskipun begitu, aset belum mampu menembus level support penting senilai $40.000. Namun, Bitcoin Fear & Greed Index tampaknya telah stabil…

Read More
Illust : The Merge_Upgrade Arrow Glacier untuk Memperbaiki Jaringan Ethereum

The Merge: Upgrade Arrow Glacier untuk Memperbaiki Jaringan Ethereum

Selama tahun 2021, Ethereum (ETH) telah mengalami peningkatan nilai yang secara signifikan mengungguli Bitcoin (BTC) dalam hal profit. Munculnya Ethereum telah membuat penambangan di jaringannya lebih menguntungkan dari waktu ke waktu. Sehingga jumlah penambang meningkat dan tigkat hash jaringan semakin meluas. Tingkat hash untuk Ethereum telah mencapai level all-time-high (ATH), mendekati level rekor 1.11 PH/s,…

Read More
Illust : Lamborghini akan Meluncurkan Koleksi NFT Bertema Luar Angkasa

Lamborghini akan Meluncurkan Koleksi NFT Bertema Luar Angkasa

Produsen supercar legendaris, Automobili Lamborghini (‘Lamborghini’), akhirnya mengikuti jejak brand lain yang sudah lebih dahulu memutuskan untuk terjun ke dunia aset digital dengan mengumumkan perilisan koleksi non-fungible token (NFT) pertamanya, yang disebut “Space Time Memory” pada bulan depan. Dijelaskan dalam siaran pers Lamborghini, dalam proyek ini, mereka memilih seniman Swiss Fabian Oefner untuk merancang koleksi…

Read More
Illust : SEC A.S. Menyetujui Bursa A.S. Baru dengan Fitur Feed Blockchain dan Proses yang Lebih Cepat

SEC A.S. Menyetujui Bursa A.S. Baru dengan Fitur Feed Blockchain dan Proses yang Lebih Cepat

Securities and Exchange Commission (SEC) Amerika Serikat pada Kamis malam menyetujui bursa saham ke-17 negara itu. Bursa yang berbasis di Boston tersebut merupakan anak perusahaan dari Bursa BOX yang berencana akan menggabungkan teknologi blockchain. Jay Fraser, direktur perusahan ini, mengungkapkan bahwa bursa baru tersebut bernama BSTX dan rencananya akan diluncurkan pada kuartal kedua tahun ini….

Read More
Illust : Comodo Coin (CMD) Instruksikan Pengguna untuk Unstake CMD

Comodo Coin (CMD) Instruksikan Pengguna untuk Unstake CMD

Akan ada beberapa pembaruan dalam fitur CMD Staking yang akan diluncurkan dalam waktu mendatang. Saat ini, tim Developer Comodo Coin (CMD) sedang mempersiapkannya dengan matang sebelum meluncurkan pembaruan tersebut. Dikatakan oleh salah satu developer CMD bahwa pembaruan ini bertujuan untuk meningkatkan level keamanan (security) dan ketahanan staking CMD sendiri. Sebagaimana diketahui, cryptocurrency adalah mata uang…

Read More
Illust : Upaya Peningkatan Jaringan Kyber Network dan Pergerakan Harga KNC yang Menurun

Upaya Peningkatan Jaringan Kyber Network dan Pergerakan Harga KNC yang Menurun

Kyber Network (KNC) merupakan sebuah platform bursa terdesentralisasi (DEX) dan agregasi multi-rantai yang dirancang untuk menyediakan aplikasi keuangan terdesentralisasi (DeFi). Sebagai sebuah pusat likuiditas, Kyber menghubungkan likuiditas dari berbagai protokol dan sumber untuk memberikan nilai token terbaik ke Dapps, agregator, platform DeFi, dan traders. Melalui Kyber, siapa pun dapat menyediakan atau mengakses likuiditas. Sedangkan pengembang…

Read More
Illust : Tatum, Solusi Kendala Pemrograman Sistem Blockchain

Tatum, Solusi Kendala Pemrograman Sistem Blockchain

Teknologi blockchain hadir untuk merevolusi berbagai industri, sehingga banyak perusahaan ingin memindahkan operasi mereka secara on-chain. Menurut survei konsultan Deloitte, 78% perusahaan percaya terdapat use case yang menarik untuk teknologi blockchain dalam organisasi mereka. Sedangkan 73% dari mereka setuju bahwa mereka akan kehilangan keunggulan kompetitif ketika gagal mengadopsi teknologi tersebut. Sebagian besar perusahaan menginginkan teknologi…

Read More
Illust : Proyek DeFi Garapan Daniele Sestagalli Merosot di Tengah Desas-Desus Wonderland

Proyek DeFi Garapan Daniele Sestagalli Merosot di Tengah Desas-Desus Wonderland

Wonderland Money, garapan Daniele Sestagalli, mengalami penurunan dramatis sejak Kamis lalu ketika Sestagalli terungkap meminta bantuan seorang kriminal untuk mengawasi perbendaharaan proyek Wonderland. Seorang analis on-chain dengan pseudonim zachxbt mengungkapkan bahwa manajer perbendahaaraan Wonderland yang terkenal dengan nama 0xSifu adalah Michael Patryn. Sebelum ini Michael Patryn menjadi terkenal karena kasus penipuan bursa kripto QuadrigaCX yang…

Read More
Illust : Eksploitasi Qubit Finance Melenyapkan $80 Juta dalam Peretasan DeFi

Eksploitasi Qubit Finance Melenyapkan $80 Juta dalam Peretasan DeFi

Qubit Finance masuk ke dalam daftar protokol DeFi yang dieksploitasi di Binance Smart Chain (BSC). Akhir pekan lalu (28/01/22), Qubit melaporkan protokol mereka telah dieksploitasi dan peretas mengambil lebih dari 200.000 $BNB (setara $80 juta) melalui Qubit Bridge; jembatan multi-chain ke Ethereum. Qubit Finance adalah protokol peminjaman DeFi. Pekan lalu, tim Qubit Finance menerbitkan sebuah…

Read More