Ukraina Terima Donasi Kripto $225 Juta Saat Perjuangan Lawan Rusia

Ukraina Terima Donasi Kripto $225 Juta Saat Perjuangan Lawan Rusia

Pada tanggal (20/7), Crystal Blockchain, sebuah perusahaan analitik blockchain, melaporkan bahwa Ukraina telah menerima dukungan berharga dari para pendukungnya di tengah perjuangan negara tersebut melawan invasi Rusia. Total donasi kripto yang diterima oleh Ukraina mencapai lebih dari $225 juta. Para kontributor yang berperan penting dalam sumbangan tersebut adalah perusahaan dan tokoh terkemuka di industri kripto….

Read More
Asosiasi Blockchain Jepang, Minta Regulator Tinjau Pajak Kripto

Asosiasi Blockchain Jepang, Minta Regulator Tinjau Pajak Kripto

Pada tanggal (27/7), Asosiasi Blockchain Jepang (JBA) dengan tegas mengajukan petisi kepada pihak berwenang untuk merevisi dan mengurangi pajak yang terkait dengan aset kripto.  Dipimpin oleh Yuzo Kano dari bitFlyer Inc., JBA berpendapat bahwa sistem perpajakan terkini untuk aset kripto menjadi “hambatan utama” yang menghalangi perusahaan untuk beroperasi dalam ekosistem Web3 dan mendorong partisipasi masyarakat…

Read More
Game Multiverse Asal Indonesia Siap Melantai di Bitmart

Game Multiverse Asal Indonesia Siap Melantai di Bitmart

Sekuya Multiverse, platform game online dan komunitas metaverse yang berbasis web3 dan blockchain, siap untuk menjadi bagian dari bursa kripto ternama, Bitmart.  Keputusan ini merupakan bagian dari strategi besar yang dirancang oleh Co-founder & CEO Sekuya, Joshua Budiman, untuk mengamankan posisi mereka di pasar Asia yang berkembang pesat. Didirikan pada tahun 2018, Bitmart telah memperoleh…

Read More
Putin Kecam Penggunaan Dolar sebagai Senjata Politik

Putin Kecam Penggunaan Dolar sebagai Senjata Politik

Presiden Rusia, Vladimir Putin, mengecam penggunaan dolar sebagai senjata politik dalam sebuah pertemuan dengan presiden Bank Pembangunan Baru (NDB), Dilma Rousseff.  Dilansir dari Bitcoin.com (30/7), Putin menyatakan bahwa strategi ini, bersama dengan dinamika terbaru di sektor keuangan global, semakin mempersulit upaya lembaga membantu negara-negara dunia ketiga yang tengah menghadapi tantangan ekonomi yang sulit. “Saya yakin…

Read More
Bitcoin Adalah Transformasi Revolusioner di Dunia Keuangan

Bitcoin Adalah Transformasi Revolusioner di Dunia Keuangan

Sydney Bright, seorang master pengembang perangkat lunak yang memiliki keahlian di bidang teknik biomedis, baru-baru ini memberikan pandangan yang menarik terhadap peran revolusioner Bitcoin dalam transformasi keuangan.  Melalui sebuah wawancara dengan Bitcoinmegazine pada tanggal (31/7), ia menyoroti bagaimana Bitcoin telah mengubah lanskap keuangan tradisional secara fundamental. Dalam wawancara tersebut, Bright menekankan bahwa perubahan yang ditimbulkan…

Read More
Perwakilan AS Bilirakis dan Schakowsky Menanyakan Kebijakan Apple tentang Blockchain dan NFT

Perwakilan AS Bilirakis dan Schakowsky Menanyakan Kebijakan Apple tentang Blockchain dan NFT

Perwakilan Gus Bilirakis dan Jan Schakowsky dari House Innovation, Data, and Commerce Subcommittee telah mengirim surat kepada CEO Apple, Tim Cook, untuk meminta informasi tentang kebijakan Apple terkait teknologi blockchain, non-fungible tokens (NFTs), dan teknologi terdistribusi lainnya di App Store iOS.  Mereka mengkhawatirkan bahwa kebijakan Apple dapat membatasi inovasi dan kepemimpinan teknologi Amerika di bidang…

Read More
Heartland Tri-State Bank AS Ditutup

Heartland Tri-State Bank AS Ditutup

Heartland Tri-State Bank menjadi bank terbaru di AS yang mengalami kegagalan. Regulator perbankan Kansas menutup bank tersebut dan menunjuk Federal Deposit Insurance Corporation (FDIC) sebagai penerima pada hari Jumat. FDIC, untuk melindungi deposan, telah mengadakan perjanjian dengan Dream First Bank, National Association, Syracuse, Kansas, untuk mengambil alih semua simpanan Heartland Tri-State Bank. FDIC juga menyatakan…

Read More
Teknologi Blockchain Membantu Petani Di Afrika Timur

Teknologi Blockchain Membantu Petani Di Afrika Timur

Petani kecil di negara berkembang mengalami kemajuan signifikan dalam sektor pertanian berkat perkembangan teknologi yang baru.  Dengan adanya teknologi canggih seperti citra satelit, drone, dan pembelajaran mesin, produktivitas pertanian meningkat, dan kesempatan untuk menjual produk mereka di pasar internasional, termasuk Eropa Barat, menjadi lebih menjanjikan. Berita terbaru yang dilansir oleh Cointelegraph pada tanggal (20/7), menyebutkan…

Read More
Akan Segera Hadir, Kartu Debit Bergaya NFT !!!

Akan Segera Hadir, Kartu Debit Bergaya NFT !!!

Animoca Brands, perusahaan yang dipimpin oleh salah satu pendiri dan ketua eksekutifnya, Yat Siu, telah mengumumkan rencananya untuk mengalokasikan dana sebesar $30 juta untuk mendukung platform neobank Hi yang berbasis Web3.  Yat Siu melihat potensi besar dalam personalisasi layanan berbasis Web3, terutama dalam proyek penawaran kartu debit kripto bergaya nonfungible token (NFT) yang dapat disesuaikan…

Read More
Inovasi !!! Penambangan Kripto Bertenaga Air Di Kirgistan

Inovasi !!! Penambangan Kripto Bertenaga Air Di Kirgistan

Republik Kirgistan, sebuah negara di Asia Tengah yang berbatasan dengan China, tengah menggali peluang penambangan mata uang kripto dengan dukungan pemerintah setempat. Presiden Kirgistan, Sadyr Japarov, telah memberikan persetujuan untuk mendirikan fasilitas penambangan kripto di Pembangkit Listrik Tenaga Air Kambar-Ata-2, demikian laporan yang dikutip dari sumber berita nasional, Kabar, pada tanggal (27/7). Pemerintah Kirigistan berencana…

Read More