Republik Afrika Tengah adalah Negara Pertama Afrika yang Mengadopsi Bitcoin (BTC)
Meskipun tahun 2022 dipenuhi dengan volatilitas tinggi dan penurunan harga, Bitcoin (BTC) terus mendapatkankan adopsi secara global. Menurut laporan baru-baru ini, Republik Afrika Tengah telah menjadi negara kedua, setelah El Salvador, yang melegalkan Bitcoin (BTC). Changepeng Zhao, CEO Binance, membuka suaranya akan pengadopsian tersebut: The Central African Republic adopts #bitcoin. — CZ 🔶 Binance (@cz_binance)…