Headlines
Barcelona Dapat 120 Juta Euro untuk Proyek Blockchain dan NFT

Barcelona Dapat 120 Juta Euro untuk Proyek Blockchain dan NFT

Klub sepak bola Spanyol, FC Barcelona, telah mengumumkan penggalangan dana baru yang mengejutkan dengan menerima investasi senilai 120 juta euro ($132 juta) dari Libero Football Finance AG dan Nipa Capital BV. Investasi ini akan digunakan untuk mendukung inisiatif Blockchain dan NFT yang revolusioner.   Dalam pernyataan resmi pada tanggal (11/8/2023), klub tersebut mengungkapkan rencananya untuk…

Read More
Illust - Klub Sepakbola Barcelona Meluncurkan Koleksi NFT Pertamanya, In a Way, Immortal

Klub Sepakbola Barcelona Meluncurkan Koleksi NFT Pertamanya, “In a Way, Immortal”

Klub sepakbola Barcelona meluncurkan NFT karya seni digital audio visual. Di dalamnya mereka akan menciptakan kembali momen stadion legendaris Johan Cruyff pada 22 Desember 1973. Momen yang dimaksud adalah ketika pemain ikonik Belanda itu melompat sangat tinggi  untuk mencetak gol ke gawang kiper Atlético Madrid Miguel Reina.  Pelelangan NFT tersebut akan berlangsung di Sotheby’s dan…

Read More
Illust : Cryptocurrency Polkadot Menjadi Sponsor Klub Sepakbola Barcelona

Cryptocurrency Polkadot Bisa Menjadi Sponsor Klub Sepakbola Barcelona

Saat ini, para pemain klub sepakbola Barcelona (FCB) mengenakan logo Rakuten pada jersey mereka. Hal ini karena perusahaan e-commerce Jepang tersebut merupakan sponsor resmi dari FCB. Namun, kemitraan antara keduanya akan jatuh tempo pada bulan Juli tahun ini. sehingga, tim sepak bola berusaha untuk membentuk kesepakatan baru dengan mitra lainnya. Menurut pengumuman baru-baru ini, salah…

Read More