Berbagai Bursa Kripto India Memberikan Penawaran yang Memikat Investor
Bursa aset kripto India berusaha keras untuk menarik minat investor selama festival Dhanteras dan Diwali dengan banyak penawaran di tengah maraknya penurunan volume transaksi. Bursa-bursa kripto besar juga telah meluncurkan banyak penawaran termasuk cashback, zero-fee dan koin gratis untuk meningkatkan permintaan investasi. Inisiatif ini diluncurkan pada malam muhurat trading, yang akan dilakukan oleh banyak bursa…