Mantan Bankir Glenn Barber ‘Belajar Kembali’ dari Aset Digital
Glenn Barber, seorang mantan bankir dan pedagang ekuitas, mengakui bahwa ia kini beralih ke kripto karena ia melihat inovasi keuangan tradisional mulai melambat. Selama menjadi bankir di Deutsche Bank, ia menyaksikan klient institusionalnya mulai berkurang. Barber menjelaskan bahwa sekitar tahun 2013—2014 adalah punjak investor institusional sedang berbondong-bondong melakukan investasi dan sebagai seorang bankir, Barber memenuhi…