Enam Perusahaan ini Dilaporkan Membeli hampir 100 Miliar USDT dari Tether
Menurut laporan, enam perusahaan besar telah membeli hampir 100 miliar USDT dari Tether. Protos melaporkan hasil penelitiannya mengenai pihak-pihak yang memeroleh 70% dari seluruh USDT yang pernah dikeluarkan. Hasil penelitian tersebut dijabarkan setiap USDT yang pernah dikirim ke dan dari Tether di delam blockchain dan beberapa Layer yang kini sudah hadir. Protos menemukan bahwa perusahaan…