
Hasil Studi Menemukan Bahwa Kasus Insider Trading Coinbase Sangat Parah
Tiga peneliti keuangan di University of Technology Sydney, Australia, mengklaim bahwa perdagangan orang dalam atau yang terkenal dengan sebutan insider trading adalah kasus yang “sistemik” dalam industri kripto. Mereka juga mengestimasikan bahwa aktivitas tersebut telah terjadi pada 25% listing yang Coinbase lakukan dalam empat tahun terakhir. Dalam makalah berjudul “Insider Trading in Cryptocurrency Markets,” Profesor…