Bitstamp: Crypto Mendapat Kepercayaan sebagai Investasi, tetapi Masih Tertinggal di Belakang Opsi Lain
Bitstamp, platform bursa kripto global, merilis sebuah survei ‘Crypto Pulse’ dan menyimpulkan bahwa investor institusi dan ritel percaya bahwa kripto akan menyalip dana investasi tradisional dalam satu dekade kedepan. Secara khusus, sebanyak 80% responden institusional dan 54% investor ritel telah memberikan jawaban setuju. Laporan Crypto Pulse juga menyurvei pendapat mengenai kripto menjadi tren adopsi arus…