Headlines
Illust : Kolaborasi Wrangler, Leon Bridges, dan LTD.INC dalam Peluncuran Koleksi NFT

Kolaborasi Wrangler, Leon Bridges, dan LTD.INC dalam Peluncuran Koleksi NFT

Pada siaran pers mereka, Brand denim ternama Wrangler, artis pemenang penghargaan Grammy Leon Bridges, dan marketplace NFT LTD.INC telah bekerja sama untuk meluncurkan koleksi berisikan 75 NFT digital khusus. Koleksi NFT tersebut akan disajikan dalam framework “Mr. Wrangler,” kampanye fashion pertama LTD.INC. NFT dalam koleksi terbaru ini dibuat dengan model setelan denim langka yang dirancang…

Read More