Headlines
Illust : Curve Finance Diluncurkan di Moonbeam dan Membawa Lebih dari $16 Likuiditas ke Polkadot

Curve Finance Diluncurkan di Moonbeam dan Membawa Lebih dari $16 Likuiditas ke Polkadot

Curve Finance resmi diluncurkan dan ditayangkan di Moonbeam. Di sisi lain, Curve Finance adalah protokol keuangan terdesentralisasi (DeFi) yang memiliki Total Vale Locked (TVL) terbesar saat ini. Moonbeam termasuk salah satu parachain yang kompatibel dengan Ethereum Virtual Machine (EVM) yang diluncurkan di Polkadot awal tahun ini. Sejak diluncurkan pada Januari ini, Moonbeam telah menyaksikan lonjakan…

Read More
Illust : Tiga Alasan Polkadot Berkinerja Buruk Beberapa Waktu Terakhir

Tiga Alasan Polkadot Berkinerja Buruk Beberapa Waktu Terakhir

Munculnya DeFi dan NFT mendorong konsumen untuk mencari solusi di luar jaringan Ethereum (ETH). Hal ini berkaitan dengan masalah biaya tinggi dan kemacetan jaringan. Tahun 2021 merupakan tahun yang diwarnai dengan beberapa protokol blockchain layer-1. Pada akhir tahun 2021, token protokol Fantom (FTM), Avalanche (AVAX), dan Cosmos (ATOM) meningkat sehingga ekosistem berkembang. Sementara itu, terlepas…

Read More
Illust : Peningkatan Minat Investor terhadap Moonbeam Pasca Interoperabilitas dengan Jaringan Ethereum

Peningkatan Minat Investor terhadap Moonbeam Pasca Interoperabilitas dengan Jaringan Ethereum

Kompatibilitas cross-chain dengan jaringan Ethereum (ETH) telah menjadi komponen yang penting bagi protokol layer-1. Hal ini karena sebagian besar proyek dan dana yang terkunci dalam smart contract dapat ditemukan dalam platform tersebut. Dengan peluncuran Moonbeam (GLMR), jaringan Polkadot semakin dekat dengan protokol smart contract yang sesuai dengan Ethereum Virtual Machine (EVM). Hal ini merupakan pertama…

Read More
Illust : Moonriver, Parachain Pertama yang Kompatibel dengan EVM Kusama, Memperluas Proses Stakingnya dengan Fitur Delegasi

Moonriver, Parachain Pertama yang Kompatibel dengan EVM Kusama, Memperluas Proses Stakingnya dengan Fitur Delegasi

Moonriver adalah parachain pertama yang mengembangkan protokol konsensus staking parachain di Kusama. Protokol ini didasarkan pada Delegated Proof of Stake (DPoS), di mana pemegang token mendelegasikan (stake) token mereka ke produsen blok tertentu – collators – dan mendapatkan imbalan. Awalnya, implementasi parachain Moonbeam menggunakan nomenklatur Polkadot untuk Nominated Proof-of-Stake, di mana staker MOVR disebut sebagai…

Read More
Illust : Pelelangan Parachain Putaran Pertama Polkadot Dimenangkan oleh Acala

Pelelangan Parachain Putaran Pertama Polkadot Dimenangkan oleh Acala

Setelah pelelangan putaran pertama berjalan selama tujuh hari, platform smart contract Polkadot memberikan pengumuman melalui sebuah unggahan di Twitter. “Terima kasih kepada semua orang yang telah berpartisipasi, kami senang manjadi bagian dari multi-chain masa depan bersama Anda,” tulisnya. Unggahan tersebut disusul dengan pengumuman bahwa Acala memenangkan pelelangan putaran pertama Polkadot. Vice President of Growth Acala…

Read More