Lebih dari Sekedar Musim Dingin Kripto, Ini Adalah Pertumpahan Darah Bitcoin
Jumlah Bitcoin di bursa kripto telah turun drastis menjadi sekitar 2,3 juta dari level tertinggi sepanjang masa pada tahun 2020 yang sebesar 3,1 juta, dalam laporan Bitfinex. Pertumbuhan ‘Self custory wallet’ juga terlihat menurun, hal ini menunjukkan bahwa lebih banyak penjualan daripada penyimpanan. Ada tanda-tanda bahwa sejumlah besar investor ritel yang mulai skeptis dan memutuskan…