Headlines
Penjualan NFT Merosot 14%, Tapi Minat Pembeli Meningkat

Penjualan NFT Merosot 14%, Tapi Minat Pembeli Meningkat

Penjualan NFT mengalami penurunan 14% dalam seminggu, tetapi pembeli NFT meningkat. Laporan pekan ini dari Bitcoin.com mengungkap bahwa ada transaksi senilai $91 juta yang terjadi dari tanggal 20 hingga 27 Agustus 2023. Ethereum masih memimpin dengan total penjualan senilai $56,35 juta, meski mengalami penurunan 13,87% dari minggu sebelumnya. Selain itu, Solana menduduki posisi kedua dengan…

Read More
illust - Penjualan NFT Melonjak Mulai Januari 2023 yang Hampir Mencapai $1 Miliar dalam 30 Hari

Penjualan NFT Melonjak Mulai Januari 2023 yang Hampir Mencapai $1 Miliar dalam 30 Hari

Penjualan NFT mencapai $997,53 juta pada Januari 2023, naik 41,96% dari Desember 2022, reli tersebut sangat mencerminkan seperti penjualan aset kripto. Dari 20 jaringan blockchain, data dari cryptoslam.io mengungkapkan bahwa Ethereum mendominasi penjualan NFT dengan $784,87 juta, atau 78,681% dari total penjualan bulan itu. Dengan penjualan NFT sebesar $150,4 juta selama 30 hari sebelumnya, Solana…

Read More
Illust - Game The Harvest Mengumumkan Penjualan NFT di Binance

Game The Harvest Mengumumkan Penjualan NFT di Binance

The Harvest telah mengumumkan bahwa mereka akan mengadakan penjualan NFT di platform NFT Binance pada 29 Agustus 2022. The Harvest telah menjadi salah satu peluncuran game paling menjanjikan di tahun 2022 sejauh ini, dan penjualan NFT pertama mereka dengan Fractal pada bulan Juli tahun ini sukses besar dan terjual habis hanya dalam beberapa menit. Dalam…

Read More
Illust - Penjualan NFT yang Baru Melonjak 100% dalam 24 Jam

Penjualan NFT yang Baru Melonjak 100% dalam 24 Jam

Penjualan NFT telah turun dengan signifikan pada kuartal pertama tahun 2022. Dan sebagian besar penurunan itu sebenarnya terjadi dalam waktu sekitar tiga bulan yang kemudian menyebabkan penurunan sekitar 95% dari rekor tertinggi sepanjang masa (all-time-high) yang tercatat di awal tahun. Bahkan, saat ini penjualan NFT masih tergolong rendah apabila dibandingkan dengan yang tercatat pada tahun…

Read More
Illust - CEO Devon Henry Menjual NFT Monumen Konfederasi Sebagai Proyek CryptoFederacy Pertama Mereka

CEO Devon Henry Menjual NFT Monumen Konfederasi Sebagai Proyek CryptoFederacy Pertama Mereka

Sebelumnya, Devon Henry telah menyingkirkan monumen Robert E. Lee di Richmond dan hampir dua lusin patung lainnya di seluruh kota dan negara bagian. Dan sekarang, ia tengah  berupaya untuk melakukan penggalangan dana di pasar kripto dengan menjual karya seni digital yang terinspirasi oleh patung-patung yang ia singkirkan tersebut. CryptoFederacy, ventura terbaru Henry, telah meluncurkan seri…

Read More
Illust - Pengguna DecentWorld Menghasilkan $1 Juta dari Trading NFT di Marketplace Sekunder

Pengguna DecentWorld Menghasilkan $1 Juta dari Trading NFT di Marketplace Sekunder

Dalam 2 hari setelah peluncuran DecentWorld di marketplace sekunder, penggunanya telah menghasilkan jutaan dari trading NFT. Pengguna dengan nama YB46 tersebut baru saja memperoleh lebih dari $1 juta dengan menjual NFT South Las Vegas Boulevard-nya. Ia menjualnya kepada pengguna lain yang dikenal sebagai SomneukChina dengan harga $1,25 juta. Dari data resminya, terlihat bahwa “Elite Street…

Read More
Illust - Museum of Fine Arts (MFA) Boston Menjual NFT dari Karya Seni Impresionis Perancis

Museum of Fine Arts (MFA) Boston Menjual NFT dari Karya Seni Impresionis Perancis

Museum of Fine Arts (MFA) yang berbasis di Boston telah memutuskan untuk terjun ke sektor NFT (non-fungible token) untuk membantu mengumpulkan dana bagi proyek konservasi besarnya. MFA sendiri adalah museum ensiklopedis terbaru yang mencetak NFT dari karya-karya dalam koleksinya. Museum tersebut berkolaborasi dengan “La Collection” untuk mengubah 23 karya pastel Impresionis Perancis dari Manet, Degas,…

Read More
Illust - PoolTogether Mengupayakan Pertahanan Hukum dengan Pendanaan Melalui Koleksi NFT

PoolTogether Mengupayakan Pertahanan Hukum dengan Pendanaan Melalui Koleksi NFT

Startup decentralized finance (DeFi) PoolTogether tengah berada dalam masalah hukum, dan menggunakan non-fungible token (NFT) sebagai bentuk pendanaan untuk dana pertahanannya. Menurut situs web-nya, penghasilan dari koleksi NFT “Pooly” milik perusahaan tersebut yang dirilis pada hari Kamis (26/05/22) lalu, akan digunakan untuk mendukung PoolTogether Inc. dalam pembelaan terhadap gugatan class action. PoolTogether adalah permainan tabungan…

Read More