![Sebagai Cryptocurrency Terbesar Kedua, Ethereum Memiliki Berbagai Nilai Menarik Illust : Sebagai Cryptocurrency Terbesar Kedua, Ethereum Memiliki Berbagai Nilai Menarik](https://cryptonews.co.id/wp-content/uploads/2022/05/Sebagai-Cryptocurrency-Terbesar-Kedua-Ethereum-Memiliki-Berbagai-Nilai-Menarik.jpg)
Sebagai Cryptocurrency Terbesar Kedua, Ethereum Memiliki Berbagai Nilai Menarik
Ethereum merupakan blockchain open-source terdesentralisasi dengan jaringan fungsionalitas smart contract yang diluncurkan pada Juli 2015 silam. Seiring dengan meningkat minat DApp, nilai ETH meningkat secara signifikan. Selain itu, ETH juga kokoh mempertahankan posisi keduanya berdasarkan kapitalisasi pasar dan volume harian di ruang cryptocurrency. Apa Nilai Intrinsik Ethereum? Dalam keuangan, nilai intrinsik mewakili nilai yang dirasakan…