Headlines
Polisi Hong Kong Berhasil Menggagalkan Operasi Pencucian Uang Triad senilai $65 Juta

Polisi Hong Kong Berhasil Menggagalkan Operasi Pencucian Uang Triad senilai $65 Juta

Polisi di Hong Kong telah melakukan penangkapan terhadap 458 individu terkait jaringan kejahatan terorganisir yang beroperasi dalam pencucian uang yang melibatkan mata uang kripto. Operasi ini dilaporkan berhasil menghentikan aksi para anggota kelompok kriminal Triad yang terlibat dalam 314 tindakan kriminal. Dilansir dari BeinCrypto, operasi ini berhasil meraih pendapatan kriminal sebesar $64,5 juta. Penegak hukum…

Read More
Polisi Kanada Meluncurkan Software Anti Kejahatan Kripto

Polisi Kanada Meluncurkan Software Anti Kejahatan Kripto

Kanada telah menciptakan terobosan signifikan dalam upaya global untuk melacak aktivitas ilegal di dunia kripto. Dalam menghadapi tantangan anonimitas yang dihadirkan oleh teknologi blockchain, pasukan polisi Kanada telah mengadopsi pendekatan baru yang menjanjikan. Dilaporkan oleh Lethbridge Herald pada tanggal (4/8/2023), polisi Kanada telah berhasil menggunakan Chainalysis Reactor, sebuah perangkat lunak canggih yang mengubah cara penyelidikan…

Read More
Penipuan Terbaru Melalui LinkedIn, Gasak Kripto Hingga $9 Juta

Penipuan Terbaru Melalui LinkedIn, Gasak Kripto Hingga $9 Juta

Warga Eden Prairie, Minnesota, menjadi korban penipuan kripto senilai lebih dari $9 juta melalui modus baru yang mengecoh lewat LinkedIn dengan janji cepat kaya dan cinta.  Laporan yang dikutip dari StarTribune pada (2/8) mengungkapkan, korban disuruh menyetorkan dana besar dari rekeningnya ke rekening lain untuk investasi kripto, tetapi ternyata justru terjebak dalam skema penipuan. Setelah…

Read More