Headlines
illust - 5 KASUS HACK CRYPTO TERBESAR DI DUNIA.

5 KASUS HACK CRYPTO TERBESAR DI DUNIA.

Peretas (hacker) bisa meretas atau membobol aset kripto. Menurut Binance, aset kripto bisa diretas dengan cara mengelabui dan membobol sistem Binance yang dijuluki Binance Smart Chain (BNB Chain). Sistem ini bisa dibaratkan sebagai “jembatan” yang menghubungkan Binance dengan platform kripto lainnya. Dengan BNB Chain, pengguna bisa melakukan transaksi kripto BNB dengan mata uang kripto lainnya….

Read More
Illust : Hampir $500 Juta Lenyap karena Eksploitasi DeFi dalam Dua Bulan Pertama Tahun 2022

Hampir $500 Juta Lenyap karena Eksploitasi DeFi dalam Dua Bulan Pertama Tahun 2022

Eksploitasi tampaknya tidak pernah lepas dari sektor keuangan terdesentralisasi (DeFi). Untuk sektor yang relatif baru, tidak mengherankan bahwa protokol masih rentan terhadap serangan eksploitasi. Peningkatan kasus eksploitasi menjadi wacana mengkhawatirkan, mengingat tahun lalu terjadi eksploitasi besar-besaran yang menyerang Poly Network hingga $610 juta. Pada tahun ini, setidaknya sektor DeFi harus kehilangan lebih dari $400 juta…

Read More
Illust : Sektor DeFi Dieksploitasi

The Block Research: Sektor DeFi Dieksploitasi Sebesar $680 Miliar Sepanjang 2021

Berdasarkan laporan The Block Research, sektor DeFi (decentralized finance) dieksploitasi mengalami kerugian mencapai $680 juta karena tindakan pencurian para peretas sepanjang tahun ini. Data yang dikumpulkan oleh The Block Research menunjukkan bahwa ada dana sejumlah $1,4 miliar pada awalnya diambil dari sebuah protokol DeFi melalui eksploitasi dan bug, tetapi peratas protokol tersebut kemudian mengembalikan sebagian…

Read More