Bursa Kripto Yellow Card Mengumpulkan Dana Sebanyak $40 Juta untuk Melakukan Ekspansi
Bursa aset kripto Pan-Afrika Yellow Card Financial pada hari Senin (19 September) mengumumkan penutupan putaran pendanaan Seri B mereka. Pendanaan yang bernilai $40 juta tersebut dipimpin oleh Polychain Capital. Peserta lain dalam pendanaan ini adalah Valar Ventures, Third Prime Ventures, Sozo Ventures, Castle Island Ventures, Fabric Ventures, DG Daiwa Ventures, The Raba Partnership, Jon Weiner,…