MakerDAO Menambah Bridge StarkNet sebagai Langkah Pertama Menuju Multi-Chain
MakerDAO, perintis pinjaman cryptocurrency dan platform stablecoin, melaporkan bahwa platform telah menambahkan bridge StarkNET untuk memberi solusi biaya dan kemacetan di jaringan Ethereum. StarkNET merupakan side-chain zero knowledge (ZK) yang dibangun oleh StarkWare. Ethereum terkenal dengan gas fee yang cukup tinggi dan hal ini telah mendorong pengguna untuk beralih ke blockchain lainnya. Bersamaan dengan pertumbuhannya…