Headlines
Polisi Sita Mesin Mining Bitcoin di Penjara Venezuela

Polisi Sita Mesin Mining Bitcoin di Penjara Venezuela

Otoritas Venezuela menyita barang dan teknologi dari para penjahat selama penggerebekan di penjara minggu ini, termasuk mesin penambangan Bitcoin.  Pada Senin, 25 September 2023, menurut Decrypt, sekitar 11.000 tentara dikerahkan untuk menggerebek penjara Tocoron di negara bagian Aragua dalam upaya memberantas kelompok kejahatan terorganisir terkuat di Amerika Selatan, sebagaimana diumumkan oleh pemerintah. Mereka yang terlibat…

Read More
illust - Harga Dolar Naik Hampir 54% di Venezuela Selama 2022

Harga Dolar Naik Hampir 54% di Venezuela Selama 2022

Ketika inflasi mengalami kenaikan kembali di Venezuela, maka harga produk, jasa bahkan mata uang dolar juga ikut naik. Asdrubal Oliveros, seorang ekonom, dan mitra sebuah firma riset pasar di Ecoanalitica, menyatakan bahwa harga dalam denominasi dolar naik mendekati 54% selama tahun 2022, hal ini dipengaruhi oleh inflasi yang kini melanda negara tersebut. Di antara barang-barang…

Read More
Illust : Upah Minimum Venezuela akan Dipatok ke Cryptocurrency Negara

Upah Minimum Venezuela akan Dipatok ke Cryptocurrency Negara

Presiden kontroversial Venezuela, Nicolás Maduro, telah menyatakan bahwa upah minimum negara itu akan dinaikkan setara dengan $30 dari level saat ini sekitar $2. Maduro menyatakan bahwa upah minimum bulanan akan dipatok ke mata uang kripto, Petro. Upah Minimum Venezuela Dinaikkan oleh Maduro Di tengah pergolakan ekonomi dan politik yang parah, kenaikan upah minimum yang signifikan…

Read More
Illust : Stablecoin Digunakan oleh Penduduk Venezuela dalam Menghadapi Volatilitas, Hiperinflasi, dan Ketidakpastian

Stablecoin Digunakan oleh Penduduk Venezuela dalam Menghadapi Volatilitas, Hiperinflasi, dan Ketidakpastian

Pengguna Reserve, aplikasi pembayaran stablecoin, menyoroti ketergantungan mereka pada teknologi tersebut, guna melakukan transaksi harian. Cointelegraph baru-baru ini berbicara dengan CEO Reserve, Nevin Freeman dan manajer komunitas, Yens Michiels terkait tujuan perusahaan demi menyediakan akses menuju mata uang yang stabil. Reserve adalah platform yang memungkinkan pengguna untuk mengonversi mata uang fiat seperti bolivar Venezuela, ke…

Read More
Volaris Menerima Pembayaran Bitcoin

Anak Perusahaan Maskapai Meksiko Volaris Menerima Pembayaran Bitcoin

Berkaitan dengan hasil dari adopsi bitcoin (BTC) pada arus utama yang terjadi di El Salvador beberapa waktu lalu, Volaris El Salvador yang merupakan anak perusahaan lokal dari maskapai penerbangan Meksiko berencana untuk menerima bitcoin sebagai alat transaksi atau pembayaran sesuai dengan anggaran yang dimiliki oleh Volaris. Pergerakan bitcoin terjadi pasca otoritas penerbangan melayangkan izin kepada…

Read More
tiket pesawat dengan crypto

Di Venezuela, Wisatawan akan Dapat Membeli Tiket Pesawat dengan Crypto

Tiket pesawat dengan Crypto?  Adopsi cryptocurrency sebagai cara membayar tiket pesawat di Venezuela mungkin akan segera terealisasi. Menurut pernyataan yang dibuat oleh Freddy Borges, yang merupakan direktur Bandara Internasional Maiquetía, lembaga tersebut bekerja untuk menyesuaikan sistem pembayarannya untuk menerima beberapa cryptocurrency sebagai pembayaran untuk tiket pesawat dan layanan lain yang ditawarkan di bandara. Dalam pengertian…

Read More