Antoni Trenchev Optimis Harga Bitcoin Mencapai $100.000 di Tahun 2022
Menurut Antoni Trenchev dari cryptocurrency lender Nexo, ia optimis terhadap harga Bitcoin (BTC) yang mungkin mengalami lebih banyak keuntungan dan mencapai $100.000 pada pertengahan tahun 2022. Menurut statistik Coin Metrics, cryptocurrency terbesar di dunia berdasarkan kapitalisasi pasar ini diperdagangkan dengan harga $46.209.81. Pada 3 Januari, Trenchev yang merupakan salah satu pendiri dan mitra pengelola Nexo,…